Papan ini memiliki ukuran luas 200cm x 100cm hingga 200cm x 150cm yang memberikan ruang cukup besar untuk menyampaikan pesan dengan jelas. Menggunakan Styrofoam tebal yang dipotong rapi sebagai media tulisan, ditopang oleh rangka kayu atau bambu yang kokoh agar lebih stabil saat dipasang di berbagai lokasi. Rangkaian dekorasi menggunakan bunga aster fresh untuk menghadirkan tampilan yang segar dan profesional. Dengan waktu pengerjaan sekitar ±1 jam, papan ini ideal untuk kebutuhan mendesak dengan standar kualitas tinggi. Ditambah layanan pengiriman cepat dan gratis wilayah Tasikmalaya dan sekitarnya, Anda dapat mengandalkannya untuk semua acara penting.